Real Champions, realme C55 NFC Jadi Idola Kaula Muda

Pasca diluncurkan selama tiga hari ini, realme C55 NFC ternyata sukses besar. Terbukti sudah ada lebih dari 20ribu unit realme C55 NFC yang terjual di Indonesia.
Beritamusi.co.id - Pasca diluncurkan selama tiga hari ini, realme C55 NFC ternyata sukses besar. Terbukti sudah ada lebih dari 20ribu unit realme C55 NFC yang terjual di Indonesia.
Krisva Angnieszca, Public Relations Lead realme Indonesia mengatakan, realme C55 NFC menyasar segmen anak muda di Tanah Air. "Ini menjadi produk unggulan kita. Kita baru saja meluncurkan realme C55 NFC, dan selama tiga hari ini sudah lebih dari 20ribu unit yang terjual," katanya,Selasa (14/3/2023).
Ia mengatakan, realme C55 NFC menghadirkan 5 fitur champion yang tidak dapat ditemukan di produk lain di kelasnya, meliputi Champion Camera, Champion Memory, Champion RAM, Champion Charge, dan Champion Design.
Produk ini pun menjadi smartphone Android pertama di dunia yang menghadirkan Mini Capsule, sebuah fitur inovatif yang memberikan cara baru dalam penyediaan informasi.
"Jadi memang realme C55 NFC ini paling sukses dari produk C series. Ada dua jenis yakni realme dengan kapasitas 8/528 GB dan 6/156 GB. Harganya pun relatif terjangkau yakni Rp2jutaan. Sehingga dengan fitur yang ada didalamnya, tentu sangat menjadi rekomendasi bagi anak muda," ujarnya.
Diakui Krisva, pihaknya memperhatikan apa yang dibutuhkan anak muda terhadap smartphone yang dipakai. Namun pihaknya menyediakan produk dengan series lain yang disesuaikan dengan kebutuhan pemakainya.
"Dengan kehadiran realme C55 NFC, tidak berimbas pada penjualan produk yang lain. Karena kita mempunyai line up masing-masing atas produk yang kita keluarkan," sambungnya.
Untuk purna jual, pihaknya meminta agar penggunanya tidak kuatir. Sebab sampai saat ini, sudah ada 51 kantor pelayanan aftersale di Indonesia.
"Kami juga memiliki layanan online untuk purnajual. Sehingga kami memastikan aftersale produk ini, pengguna realme tetap mendapatkan kemudahan untuk layanan terhadap produk-produk kami," pungkasnya.
BERITA TERKAIT
BNI, DJKN, dan Kementerian ATR/BPN Kerja Sama Gelar Lelang Aset Agunan Milik BNI
Survei SSGI, Angka Stunting di Kabupaten Asahan Alami Penurunan
Besok, Pj Gubernur Babel Baru Resmi Dilantik
Melalui Program “Jaksa Menyapa” Kajari Muba Live Podcast di RGR Sapa
Pererat Persaudaraan, Mak Ganjar Sumsel Gelar Silaturahmi dan Tausiah Ramadan
Dirut BRI Sebut Potensi Resesi Indonesia Hanya 2% di 2023
Pantau Bazar Ramadhan, Fitri Traktir Emak Emak Belanja di Pasar Yada
Srikandi Ganjar Sumsel Gelar Pelatihan Hias Cupcake untuk Milenial Palembang
Gakkum KLHK Tangkap Perusak Tahura Bukit Mangkol
Wawako Fitrianti Minta Dishub Benahi Dermaga Tangga Buntung
Wawako Fitrianti: Dermaga 7 Ulu Bisa Jadi Destinasi Wisata Baru
Hendra Apollo Dicecar 8 Pertanyaan Terkait Mobil dan Pengembalian Uang
Dorong Implementasi Bisnis Berbasis ESG, Bank Mandiri Pasang 556 Unit Panel Surya
Kembangkan Talenta Digital & IT, BRI Kembali Buka Program BFLP IT
Gubernur Herman Deru Lantik Pj Bupati Apriyadi Jadi Sekda Muba Definitif
Mangkir dari Panggilan Kejati Babel, DY Bisa jadi DPO
Februari 2023, Jumlah Pengguna BNI Mobile Banking Melonjak 25% YoY
Kemenkes RI Apresiasi Inovasi MAKUKU Raih Dua Rekor MURI Sekaligus
Tim Safari Ramadhan Bupati Asahan Kunjungi 204 Masjid
3 Jam Jalani Pemeriksaan Dua Wakil Ketua DPRD Babel Ditahan
Perumda Tirta Pinang Pastikan Pelayanan Optimal